Holla
pengunjung Basitapihot !
Pada kesempatan kali ini saya akan mempostingkan tentang Java, apa itu Java ? silahkan cari di internet J . Kali ini saya akan menerangkan tentang dasar dasar dalam java, cara membuat file nya, mengcompile dan menjalankannya. Pertama-tama install dulu Java Development Kit (JDK) nya. Kalau sudah install, dan biarkan proses selelsai.
Pada postingan
kali ini saya akan menerangkan cara membuat file java lewat Notepad dan Command
Prompt.
INSTALASI JDK
Setelah proses instalasi selesai, coba buka cmd,
lalu ketikan “java”, contoh :
Jika yang sudah muncul seperti itu, maka untuk
langkah pertama sudah benar, karena sekarang perintah JAVA sudah dikenali di
command prompt (hasil dari instalasi JDK tadi ).
Bagi yang belum work, ada jalan lain yaitu :
MyComputer > Klik Kanan > Advanced System Settings > Tab
Advanced > EnvironmentVariables
Setalah itu cari Path, seperti gambar di bawah ini :
Lalu pilih Edit > lalu tambahkan ;C:\Program
Files\Java\jdk1.6.0_18\bin
Berhati-hati lah karena jika ada tulisan awal yang terhapus akan
menganggu komputer anda,contoh :
Setelah itu klik OK.
Lalu buka kembali CMD, ketikan JAVA atau JAVAC, jika berhasil maka
akan seperti ini :
MEMBUAT FILE
Nah jika proses diatas sudah selesai, sekarang kita ke tahap pembuatan
file JAVA,
Pertama buka dulu Notepad,
lalu tulis script di bawah ini :
public class hasan
{
public static
void main(String [] args)
{
System.out.print("Holla"); }
}
Kata “Holla” bisa diganti sesuai yang kalian inginkan.
Kata “Holla” bisa diganti sesuai yang kalian inginkan.
Setelah itu coba SAVE dengan tipe file .JAVA untuk nama file bebas, namun perlu di ingat
saat compile nanti nama file harus sesuai huruf nya karena Case Sensitive.
Contoh jika benar :
PROSES COMPILE
Setelah itu kita COMPILE, buka Command Prompt lagi, RUN >
CMD :
Lalu arahkan ke folder mana kita menyimpan file JAVA tersebut,
contoh :
Gunakan command cd untuk maju ke directory selanjutnya, dan cd..
untuk back
Lalu setelah sampai di directory yang dituju, kita ketik JACAV nama
file.java , contoh :
JAVAC hasan.java
jika sudah berhasil maka kalian akan menemukan file hasan.class
(misalnya) di folder kalian
PROSES RUNNING
Setelah di comile tahap selanjutnya ialah Running Script tersebut.
Kembali lagi ke Command Prompt, ketik :
JAVA hasan
JAVA hasan
Jika benar maka akan seperti ini :
Kenapa ada tulisan Holla ?
Karena pada script di atas kita tulis Holla : System.out.print("Holla")
Dan tentunya kamu bisa mengganti kata kata didalam tersebut sesuai
keinginan kamu.
Nah itu dia sekilas tentang Java, dan membuka untuk materi postingan
tentang JAVA berikutnya.
Kalau ada kesalahan saya mohon maaf ya J
. Karena saya juga masih dalam tahap belajar.
Sekian postingan kali ini, semoga bermanfaat.
Sekian postingan kali ini, semoga bermanfaat.
Nantikan update
Selanjutnya !!
thanx mas brow....q mau searching ttg membuat program aplikasi ada g.....coz di blog agan tidak ada searchingnya....
ReplyDeletesama-sama gan, makasih juga udah berkunjung :-)
Deleteiya nih ga ada, saya jarang update soal java lagi soalnya :D